Komputer

Cara cepat menghilangkan background pada gambar

Apakah anda mempunyai permasalahan menghilangkan background pada gambar.kira-kira mnurut anda bagaimana sih cara menghilangkan background pada suatu gambar??.

apakah kita harus mampu menggunakan sofware software grafis seperti photosoft, coreldraw, atau software-software lainya?

bagaimana kalau saya gaptek, tidak paham atau tidak tahu software-sofware garfis tersebut, Apakah saya tetep bisa melakukannya??

tips ini ditujukan kepada siapapun baik anda yang sudah menguasi software-software garfis ataupun tidak.

karena dengan tool ini pekerjaan menghilangkan background suatu gambar sangat mudah dilakukan dan tidak mebutuhkan skil apapun, dan yang paling penting setiap orang bisa melakukanya sendiri.

langsung saja contohnya adalah gambar dibawah ini.bagaimana secara cepat menghilangkan backgroundnya:

cara menghilangkan background gambar

berdasarkan gambar diatas saya akan menghilangkan gambar backgroundnya.caranya silahkan klik link ini

setelah itu akan muncul tampilan seperti dibawah ini :

klik tombol upload

silahkan klik tombol upload image, kemudian pilih gambar mana yang mau dihilangkan backgroundnya.

setelah itu maka background otomatis akan hilang, kemudian silahkan dowload gambar yang sudah hilang backgroundnya.tampilan visualnya nanti akan seperti ini.

hasil remove background

untuk mendapatkan atau melihat hasilnya dari remove background silahkan klik tombol download seperti gambar diatas.

demikian sedikit info bagaimana cara menghilangkan gambar secara cepat tanpa membutuhkan skill apapun.semoga bermanfaat

Related Articles